UPT LBKK UNIVET MELALUI FORUM PUSAT KARIR PERGURUAN TINGGI SOLO RAYA SIAP BERSINERGI DAN BERKOLABORASI DENGAN KEMENAKER RI

Jakarta (06 Maret 2023). Forum Pusat Karir Perguruan Tinggi Solo Raya (disingkat: Forpuska)bersilaturahi di Gedung Kementrian Tenaga Kerja untuk melakukan audiensi bersama Wamenaker RI, bapak Afriansyah Noor (bapak Ferry, sapaan hangat). Acara berlangsung dihadiri oleh Wamenaker RI beserta staff, dan pengurus inti yaitu sebagai ketua Bapak Safrudin Ramdani (Uniba), Sekretaris ibu Siti Fatimah (Univet Bantara), […]

UNIVET BANTARA MENJADI TEMPAT RAPAT FINALISASI JOBFAIR BERSAMA PERGURUAN TINGGI SOLO RAYA

Sukoharjo (01 Februari 2023). Agenda Jobfair bersama Perguruan Tinggi se Solo Raya akan dilaksanakan pada tanggal 14-15 Februari 2023 di Gedung Graha Solo oleh Forum Pusat Karir Perguruan Tinggi Se Solo Raya (disingkat: Forpuska). Kegiatan tersebut nantinya mendatangkan 30 perusahaan, stand bazar dari setiap perguruan tinggi, penampilan seni dari perwakilan perguruan tinggi, serta terdapat pelantikan […]

PODCAST UNIVET BERKONTRIBUSI PADA JOBFAIR GEDUNG GRAHA SOLO FORPUSKA 2023

Solo (14 Februari 2023). Forum Pusat Karir Perguruan Tinggi Se Solo Raya (disingkat: Forpuska) menyelenggarakan Jobfair Akbar yang diselenggarakan di Gedung Graha Solo pada tanggal 14-15 Februari 2023. Jobfair Forpuska mendatangkan lebih dari 30 perusahaan dan 1000 lowongan kerja dapat menarik perhatian masyarakat Solo Raya sebesar 3000-an orang berbondong-bondong melamar pekerjaan selama dua hari. Tidak […]

MONITORING DAN EVALUASI (MONEV) MAHASISWA PROGRAM WIRAUSAHA MERDEKA TELAH SUKSES MENOREH PRESTASI REGIONAL LLDIKTI 6

Sukoharjo (27 Desember 2022). Universitas Veteran Bangun Nusantara (Univet Bantara) Sukoharjo sebagai salah satu perguruan tinggi yang ikut berpartisipasi dalam program Merdeka Belajar Kemdikbudristek yaitu Wirausaha Merdeka. Univet Bantara mengirimkan 26 mahasiswa berasal dari tujuh program studi yaitu prodi Agribisnis, Pend. Biologi, Teknik Sipil, PGSD, Manajemen, Peternakan, dan Teknik Industri. Program WMK telah dimulai semenjak […]

[LOWONGAN MAGANG] DIBUTUHKAN ADMIN SATKER DI LINGKUP UNIVET BANTARA KHUSUS ALUMNI

Hallo sobat alumni Univet Bantara, ada info penting buat klen2 bestiku. Setelah beberapa tahun terakhir sudah tidak diadakan, Univet Bantara hadir kembali dengan program magang alumni. Program ini sudah menghasilkan lulusan-lulusan yang telah bekerja di instansi dengan kompetensi maupun skill yang memuaskan bagi penggunanya. Magang kali ini, Univet Bantara membutuhkan tenaga Admin Satuan Kerja di […]

Univet Bantara Memperoleh Juara Harapan 1 PEKSIMIDA Tangkai Seni Dangdut Putra

Sabtu 20 Agustus 2022 Toni Nugrogo Saputro mahasiswa perwakilan dari Universitas Veteran Bangun Nusantara berhasil memperoleh Juara harapan pertama dalam ajang PEKSIMIDA 2022 pada tangkai senin dangdut yang  diselenggarakan di Universitas Jendral Sudirman. Pekan Seni Mahasiswa Daerah (PEKSIMIDA) ini merupakan puncak kegiatan kemahasiswaandi bidang pengembangan bakat dan minat mahasiswa dalam bidang seni. PEKSIMIDA merupakan kegiatan […]

LOWONGAN MAGANG/PKL BAGI SISWA-SISWI SMK DAN MAHASISWA

Halo sobat univet, buat kamu yang lagi nyari lokasi magang… sini-sini kumpul… mimin punya info menarik buat kamuPT Sami Surya Perkasa memberikan kesempatan kepada siswa/siswi SMK maupun mahasiswa untuk magang/praktik kerja lapangan. Gimana syarat-syaratnya? yuk kepoin Persyaratan (siswa SMK): Surat permohonan PKL ( praktik kerja lapangan ) FC kartu siswa Persyaratan (mahasiswa): Proposal permohonan magang […]